Entah Anda ingin berekspansi ke pasar baru atau beradaptasi dengan permintaan pelanggan yang berubah, Sage X3 membantu Anda lebih memahami apa yang terjadi di sepanjang operasi manufaktur Anda—dari pengadaan dan penjadwalan hingga lantai produksi, inventaris, penjualan, dan keuangan.
Sumber : The Total Economic Impact Of Sage X3 Solutions, studi oleh Forrester Consulting yang dilakukan atas permintaan.
Mengoptimalkan proses produksi, mengurangi waktu tunggu (lead time) dan meningkatkan kualitas produk, dengan berbagai kapabilitas yang memosisikan Anda untuk pertumbuhan dan keberhasilan dalam operasi manufaktur diskret.
Optimalkan aliran kerja dan proses bisnis Anda untuk mengelola kapasitas, mengurangi biaya, memperpendek siklus pembayaran, dan meningkatkan arus kas.
Pastikan bahwa produk memenuhi atau melampaui standar tinggi pelanggan Anda, dan otomasikan persyaratan kepatuhan dengan jejak audit yang mendokumentasikan dan melaporkan semua data yang relevan.
Dapatkan visibilitas waktu nyata tentang rantai pasokan Anda, sehingga Anda mampu dengan proaktif mengelola tingkat inventaris, mengurangi kehabisan stok, dan mengoptimalkan pengadaan.
Akseslah data yang Anda butuhkan dari mana saja, dan lewat perangkat apa saja.
Sage X3 adalah perangkat lunak perencanaan sumber daya perusahaan (ERP) yang dirancang untuk merampingkan dan mengoptimalkan berbagai aspek operasi bisnis, termasuk manufaktur diskret. Perangkat ini menguntungkan bisnis manufaktur diskret dengan menyediakan platform yang komprehensif untuk mengelola dan meningkatkan proses manufaktur.
Sage X3 menyediakan sejumlah manfaat bagi bisnis manufaktur diskret, yang meliputi :
Ya, Sage X3 dirancang untuk beradaptasi dengan kondisi pasar yang berubah dan permintaan pelanggan yang terus berkembang. Fleksibilitas dan skalabilitasnya memungkinkan bisnis untuk membuat penyesuaian sebagaimana dibutuhkan. Fitur-fitur utama yang mendukung adaptasi meliputi :