Kami telah menggalang dana senilai hampir $3 juta untuk mendukung berbagai organisasi nirlaba di seluruh dunia. Sejauh ini, para kolega kami telah berpartisipasi dalam hampir 150.000 hari sukarelawan untuk membantu kegiatan sosial yang paling mereka pedulikan, membangun aneka rute menuju pendidikan, dan mendukung kesiapan kerja bagi generasi muda dan perempuan.
Masukan